Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Pengertian Abdomen adalah

Abdomen adalah bagian tubuh di bawah dada yang mengandung intestin dan organ-organ dalam. Abdomen sering digunakan untuk penyebutan bagian yang berada di antara thorax dan pelvis pada makhluk hidup mamalia dan vertebrata.


Istilah abdomen pada kelompok arthropoda digunakan untuk menggambarkan bagian tubuh paling bawah (posterior) tubuh. Lokasi tepatnya berada dilokasi belakang thorax dan cepalotorax


Pada manusia, abdomen digunakan untuk penyebutan bagian perut


Posting Komentar untuk "Pengertian Abdomen adalah"